Kamis, 03 April 2008

Tentang SDK St.Vincentius Surabaya

VISI
Terwujudnya sekolah unggulan, bermutu tinggi, beriman, berbudi pekerti luhur, berwawasan luas, cinta sesama dan lingkungan, mampu menjadi kader-kader bangsa dan peka terhadap tanda- tanda jaman

Foto Guru bersama Pengurus Sekolah

Sekilas Proses Pendampingan Pembelajaran di SDK St Vincentius 1,2,3 Surabaya

Dengan sepenuh hati kami mendampingi peserta didik menuju pengembangan diri, pengembangan talenta, dan kemajuan Iptek, yang bernuansa kristiani dengan pendekatan hati.
Semuanya untuk mewujudkan masa depan yang gemilang agar dapat melanjutkan ke jenjang lebih lanjut.Banyak ekstrakurikuler yang kami tawarkan dalam pengembangan diri peserta didik a.l

Pramuka
Basket
Futsal
Volley
Tenis meja
Kulintang
Gamelan
Tenis Meja
Bina Iman,
Koor,
Drum band,
Seni tari


Gmb. Pembelajaran di luar kelas


Ekstrakurikuler Drum Band



Pramuka

Kader Peduli Sosial


Segala Program Pengajaran dan Pendidikan kami selenggarakan dengan fasilitas sbb :
ruang kelas dengan ventilasi yang sehat
ruang multi media
ruang gizi & ruang UKS
ruang labotarorim IPA & Komputer
ruang perpustakaan
aula serba guna dengan lapangan rumput yang luas
Koperasi dan kantin sekolah
Tersedia Internet dengan arena wifi yang terkoneksi dengan Jardiknas


Dengan motto SDK St Vincentius BERHIAS PESONA ( Bersih Hijau Asri Peduli Solider dan Nasionalis ) kami berikan pendampingan peserta didik dengan pola nasional yang berwawasan pada lingkungan menuju pada peningkatan prestasi akademik dan non akademik

Pengurus Unit : Sr. Aloysia, PK
Kepala SDK St Vincentius 1 : Drs. Thomas Da Silva, M.M
Kepala SDK St Vincentius 2 : Leonora Henny, S.Pd, M.Pd
Kepala SDK St Vincentius 3 : Maria Monica Marti, S.Pd


Beberapa tenaga pendidik yang sudah bersertifikasi sebagai peluang terus mengacu pada program pemerintah dengan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan ( KTSP )


PRESTASI YANG PERNAH DIDAPAT

Juara Senam Putri Tingkat Propinsi ( 2003 )
Juara Penyanyi terbaik Tingkat Kota ( 2003 )
Juara harapan Senam Tingkat Nasional (2003 )
Juara III Lomba Mata Pelajaran Tingkat Kota ( 2003 )
Juara III Komputer kelas 5 Tingkat Kota ( 2004 )
Juara I Komputer kelas 2 Tingkat Kota ( 2004 )
Juara I Cerdas Cermat Tingkat Kota ( 2004 )
Juara I POPDA V Tingkat Kota ( 2004 )
Juara I Cipta Bintang TV Tingkat Nasional( 2005
Juara I melukis Tingkat Propinsi ( 2006 )
Juara II Paduan Suara Tingkat Kecamatan ( 2006 )
Juara II Penjelajah Alam Tingkat Kota ( 2006 )
Juara II Paduan Suara Tingkat Kota ( 2006 )
Juara I Tenis Lapangan Putri Tingkat Kota ( 2006 )
Juara I Melukis Tingkat Kota ( 2007 )
Juara I Catur Putra Tinghkat Kota ( 2007 )
Juara II Melukis Tingkat Nasional ( 2007 )Juara I melukis Tingkat Kota ( 2007 )
Mengikuti Olimpiade Sains dan Matematika (2008)

4 komentar:

mas Handrie mengatakan...

Selamat, dengan adanya blogger sdk vincent.
Mungkin masih banyak yang harus dibenahi, terutama layoutnya masih sangat sederhana.
bisa dimasukkan beberapa file yang bisa didownloud orang lain.
terima kasih.
orang tua hendy (3V2) dan magdalena kunthie (4V3)

Yang Kung mengatakan...

Hallo pak Thomas,semuanya sehat to ??saya tunggu info yang lain.Semoga SDK St Vincentius Surabaya semakin hebat dan maju.

salam dan doa saudara tua.

Agus mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Yap Alfian mengatakan...

Jadi ingat masa lalu...
tapi pak Thomas, juara I lomba paduan suara tingkat kecamatan kok tidak dicantumkan...? jamannya bu henny kepsek SDV2,masih ada bu sisil(SDV1)juga...

-Yap Alfian Paulus-
eks.guru seni suara SDV